Search

Orang Islam bagai mutiara yang bersinar

Baca Juga :


MUTIARA YANG BERSINAR
.
Orang islam itu tetap mutiara dimanapun berada walaupun di dalam cangkang yang berlumpur
.
Tetap berlian walau berada ditumpukan batu yang tidak bagus, tetap menjadi baik
.
Orang yang memahami ilmu dan mencontoh Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam maka akan paham bahwa Dosa itu adalah yang membuat dada sesak dan malu jika orang lain tahu
.
Orang yang melakukan dosa pada awalnya orang akan merasakan hal tersebut akan tetapi jika terus di lakukan maka akan membuat dosa itu hal biasa
.
Maka modal utama meninggalkan dosa besar adalah mengikuti Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam yang mendatangkan rasa takut kepada Allah
.
▪ TAKUT KEPADA ALLAH
.
Rasa takut ini mengakibatkan Allah ampuni semua dosa dosa nya
.
Bukankah salah seorang yang dapat naungan Allah di hari akhir kelak adalah seorang pemuda yang diajak zina oleh seorang wanita yang mempunyai kedudukan tapi dia menolak karena takut kepada Allah?? Sebagaimana kisah Nabi Yusuf 'alaihisslam sehingga Allah karuniakan Furqan kepadanya
.
▪ MENJAUHI DOSA DOSA BESAR DALAM HIDUPNYA
.
Orang bisa menjauhi dosa besar itu bukan ketika disuruh orang tapi dengan tahapan tahapan ilmu yang dia dalami
.
Salah satu yang menyebabkan kita bisa menjauhi dosa dosa besar adalah dengan ilmu dan hidayah dan pintu hidayah itu bisa tertutup ketika kita menjauhi orang orang sholeh. Maka, salah satunya adalah berteman dengan orang sholeh
.
Dosa dosa besar itu terjadi karena kita tidak paham bagaimana menjauhinya
.
Dan orang yang bisa menjauhinya adalah orang yang paham dan tau efek dosa dosa besar sehingga dia akan bermuhasabah diri dan menjauhinya
.
📖 Q.S Annisa 31 :
.
إِنْ تَجْتَنِبُوا كَبَائِرَ مَا تُنْهَوْنَ عَنْهُ نُكَفِّرْ عَنْكُمْ سَيِّئَاتِكُمْ وَنُدْخِلْكُمْ مُدْخَلًا كَرِيمًا .
Jika kamu menjauhi dosa-dosa besar di antara dosa-dosa yang dilarang mengerjakannya, niscaya Kami dosa dosa mu dan akan Kami masukkan kamu ke tempat yang mulia (surga)
.
"YUKK, JAUHI DOSA DOSA BESAR..."
.
Simak pembahasan lebih lengkapnya di:
https://youtu.be/Z4QB8rD-hGs

The rabbaanians
Follow akun sosial media Foto Dakwah, klik disini

Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami

Share Artikel Ini

Related Posts

Comments
0 Comments