Search

Izin Masjid Imam Ahmad Bin Hambal Bogor dicabut, ini reaksi jamaahnya

Baca Juga :




Ana dpt info 6 bln ke depan bru ada keputusan resminya. .
Tapi Wallaahi ana salut dan menitik air mata ana melihat ketabahan saudara saudara ana di Bogor..
.
Tidak berdemo, tidak bakar ban, ngerusuh sana sini bikin HoaX agar dapat perhatian publik, dan sejenisnya.
.
Karena apa, karena kami tidak terbawa nafsu dan Syubhat dari provokasi ruwaibidhoh selayaknya kaum ahlul ahwaa'
.
Seandainya pemerintah begini begitu dan seharusnya begini begitu dan kalau tidak begini begitu kami akan berdemo lalu revolusi dan seterusnya dan seterusnya. .
Dari Abu Hurairah radliyallaahu ‘anhu, ia berkata : Telah bersabda Rasulullah ﷺ : “Mukmin yang kuat lebih baik dan lebih dicintai Allah daripada mukmin yang lemah; dan pada keduanya ada kebaikan. Bersungguh-sungguhlah untuk mendapatkan apa yang bermanfaat bagimu dan mintalah pertolongan kepada Allâh (dalam segala urusanmu) serta janganlah sekali-kali engkau merasa lemah. Apabila engkau tertimpa musibah, janganlah engkau berkata : ‘Seandainya aku berbuat demikian dan demikian, tentu tidak akan demikian dan demikian’. Akan tetapi katakanlah : Ini telah ditakdirkan Allah, dan Allah berbuat apa saja yang Dia kehendaki, karena ucapan seandainya akan membuka (pintu) perbuatan setan” [Diriwayatkan oleh Muslim no. 2664, Ahmad 2/366 & 370, Ibnu Maajah no. 79 & 4168, Al-Baihaqiy dalam Al-I’tiqaad hal. 185, dan yang lainnya].
.
Meskipun Allah menakdirkan adanya Musibah berupa kedhaliman seperti ini, namun Ia menghendaki (iraadah syar’iyyah) hamba-Nya untuk tetapp bersemangat untuk beramal (kebajikan)dalam hal ini mendo'a kan dan tidak bikin gaduh dengan berdemo dan berbuat keonaran. Hal itu sebagaimana sabda Nabi ﷺ :
.
“Beramallah kalian, karena masing-masing dimudahkan (untuk melakukan sesuatu yang telah ditakdirkan untuknya)”. Kemudian beliau ﷺ membaca ayat : ‘Adapun orang yang memberikan (hartanya di jalan Allah) dan bertakwa, dan membenarkan adanya pahala yang terbaik (surga), maka Kami kelak akan menyiapkan baginya jalan yang mudah. Dan adapun orang-orang yang bakhil dan merasa dirinya cukup serta mendustakan pahala yang terbaik, maka kelak Kami akan menyiapkan baginya (jalan) yang sukar” (QS. Al-Lail : 5-10)” [Diriwayatkan oleh Muslim

Dakwahtauhid
Follow akun sosial media Foto Dakwah, klik disini

Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami

Share Artikel Ini

Related Posts

Comments
0 Comments