Search

Doa memohon agar senantiasa bersyukur sesuai sunnah lafaz dan artinya

Baca Juga :

 



__

Doa Memohon agar Senantiasa Bersyukur

Rasulullah ﷺ berkata kepada Mu’adz bin Jabal -radhiyallahu ‘anhu- sambil memegang tangannya, “Demi Allah, sungguh aku mencintaimu. Aku wasiatkan padamu, janganlah engkau tinggalkan pada akhir shalat (sebelum salam) mengucap doa:

اللهُمَّ أَعِنِّي عَلَى ذِكْرِكَ وشُكْرِكَ وحُسْنِ عِبَادَتِكَ

allahumma a’inni ‘ala dzikrika wa syukrika wa husni ‘ibaadatik

“Ya Allah, tolonglah aku agar selalu berdzikir mengingat-Mu, bersyukur kepada-Mu, dan memperbagus ibadah kepada-Mu.” (HR. Abu Daud no. 1522; Ahmad no. 22119)

#SemarakBulanHaram

📩
Facebook, Instagram, YouTube, Telegram, SoundCloud:
@muhammadnuzuldzikri
www.muhammadnuzuldzikri.com

Follow akun sosial media Foto Dakwah, klik disini

Klik disini untuk sedekah dakwah, untuk membantu dakwah kami

Share Artikel Ini

Related Posts

Comments
0 Comments